Sebelumnya kita harus paham tentang ASCII
dimana A = 0100 0001 (biner) dan 65 (Dec)
dll
==================================
TRANSLASI KE BAHASA PASCAL
uses crt;
var
x:integer;
begin
clrscr;
x:=65;
while (x<=89) do
begin
write(chr(x));
x:=x+1;
end;
readln;
end.
=========
NOTICE :
perintah chr pada bagian write merupakan function default dari library yang berfungsi mengkonversikan nilai numeric mencadi character sesuai dengan tabel ASCII, karena yang kita deklarasikan sebenarnya adalah x:integer dan memiliki nilai (65) yang berarti berupa decimal sementara yang akan kita tampilkan adalah sebuah karakter (A).